Perbedaan antara Browser dengan Mesin Pencari


Web Browser
sponsored links
Web browser sendiri secara harafiah meupakan sebuah browser, yang digunakan untuk berselancar di dunia internet. Web browser menggunakan konsep www atau world wide web dalam membuaka lebih dari miliaran situs yang ada di dunia, hanya dengan sekali klik.
Secara teknis, web browser adalah sebuah software atau perangkat lunak, yang digunakan untuk menampilkan data yang kita akses ke dalam komputer kita.
Cara Kerja dari sebuah web browser
Berikut ini adalah cara kerja web browser yang sudah diringkas secara sederhana :

    User menyalakan komputer dan membuka web browser –
    user mengetikkan alamat –
    server mengirimkan data melalui jaringan –
    Data yang kita akses muncul pada halaman web browser kita
Contoh web Browser Populer: 
  1. Mozilla Firefox
Merupakan web browser yang dikembangkan oleh Mozilla. Saat ini penggunaan Mozilla sangat populer di kalangan user yang menggunakan sistem operasi Windows. Bahkan Browser ini adalah salah satu jenis Browser paling populer paling populer saat ini.
  1. Internet Explorer
Internet Explorer atau IE atau MSIE merupakan web browser yang dikembangkan oleh Microsoft. Meskipun begitu, penggunaan MSIE masih kalah dibandingkan dengan penggunaan Firefox atau Chrome.
  1. Safari Browser
Safari merupakan web browser yang dimiliki oleh Apple, yang merupakan browser standar dari produk Apple yang menggunakan sistem Operasi Mac dan juga iOS.
  1. Google Chrome
Merupakan salah satu web browser yang banyak diminati oleh user. Web browser besutan Google ini dinilai lebih cepat dibandingkan web browser lainnya.
  1. Opera
Opera mini merupakan web browser multi platform yang bisa anda gunakan pada berbagai jenis sistem operasi, bahkan hingga ke smartphone versi low end (bukan android ataupun iOS)
Description: SafariBeberapa LOGO dan Gambar Browser Populer
Description: chrome
Browser Chrome                                                                     Browser Safari

Description: FirefoxBrowser Firefox




Search Engine
Sesuai dengan namanya, search engine merupakan mesin pencari. Search engine banyak digunakan untuk mencari informasi – informasi tertentu berbasis keyword. Jadi, apapun keyword yang anda masukkan, search engine akan memperlihatkan hasil dari berbagai jenis website yang memiliki informasi sesuai dengan keyword yang andaa masukkan. Untuk lebih jelas mengenai search engine, anda bisa membaca mengenai pengertian search engine .
Cara Kerja Search Engine
Berikut ini adalah cara kerja search engine secara singkat :
1.      Masuk ke web browser anda – 2. lakukan search dengan menuliskan keyword – 3. search engine akan memberikan website yang relevan dengan keyword anda




Contoh dari search engine :
2.      Description: Bing
3.      Description: ask
4.      Description: Google

Description: Yahoo Search

CONVERSATION

1 komentar:

  1. Harrah's Philadelphia Casino & Racetrack to Host a - JTG
    Harrah's Philadelphia Casino & Racetrack is hosting 서산 출장샵 a live stream of the game this week featuring 진주 출장마사지 former NFL star 동두천 출장안마 and current pro 강릉 출장샵 football player, 대구광역 출장샵

    BalasHapus

Back
to top